Dalam rangka memperingati hari jadi Kota Kudus yang ke-463, hari Selasa 25 September 2012 SMP 4 Bae Kudus ikut serta partisipasi dalam kegiatan Karnaval Budaya di Kabupaten Kudus, dengan menampilkan kesenian jaran kepang. Tema yang disuguhkan SMP 4 Bae Kudus yaitu " Melestarikan Jaran Kepang sebagai budaya daerah, untuk menjadikan kota Kudus lebih semarak " Peserta yang mengikuti karnaval berjumlah 143 orang dengan formasi sebagai berikut : Spanduk, pakaian adat kudus, bendera merah putih, bendera Osis, jaran kepang, warok, putri reog, kembar mayang, putri kebaya, grup pencaksilat, kembar mayang, satrio kembar, guru
Berikut Video Karnaval Budaya penampilan SMP 4 Bae Kudus :
Kamis, 27 September 2012
Langganan:
Postingan (Atom)